Assalamualaikum..
Hai teman-teman semua. Hari ini aku sedang mencoba membuat Kue yang dinamakan kue Garpu. Kenapa demikian? Iya, dinamakan kue garpu karena untuk mencetaknya kita memerlukan garpu. Ok let’s cekidot :d
Hai teman-teman semua. Hari ini aku sedang mencoba membuat Kue yang dinamakan kue Garpu. Kenapa demikian? Iya, dinamakan kue garpu karena untuk mencetaknya kita memerlukan garpu. Ok let’s cekidot :d
Bahan untuk membuat kue ini adalah :
- ¼ kg tepung terigu
- 1 butir telur
- 1 ons mentega
- Gula secukupnya
- Minyak goreng
Karena masih dalam tahap percobaan, jadi buatnya dikit dulu aja gak usah banyak-banyak. Hehe..
- Cara membuatnya adalah sebagai berikut:Campur telur, gula dan mentega hingga bener-bener tercampu rata. Setidaknya hingga gula larut.
- Masukkan tepung terigu kedalam adonan tadi kemudian uleni (ditekan-tekan sambil dibalik-balik) adonan tersebut hingga adonan menjadi tidak kasar lagi alias teksturnya halus dan empuk.
- Jika sudah, baru deh dicetak. Caranya : ambil sebagian kecil adonan kemudian ratakan dalam punggung garpu. Setelah itu, gulung adonan tadi di atas garpu hingga membentuk seperti kue gulung. Lakukan berulang hingga selesai.
- Setelah itu goreng kue hingga matang atau sampai berwarna kuning kecoklatan.
- Kue garpu siap dihidangkan :D
Gimana?? Mudah bukan buatnya. Namun, dalam pembuatan kue ini proses terlama adalah saat pencetakan kue. Butuh kesabaran ekstra. Hehe..
Ini dia kue garpunya. Hmm Yummy :D |
Ini model lain. Tapi sama kok :D |
Sebenarnya ini tu kue garpu, Cuma karena aku gak sabaran akhirnya bentuknya kau ubah jadi gini. Hehe.. Tapi tenag aja. Tetep enak kok :D
Selamat Mencoba :D
3 comments:
hihihi, saiki tulisane resep kabeh ik, bagus bagus . . .
kapan-kapan bawain hasilnya ke kampus nuw haha :D
semangat nduk ^_^
wkwkw..
kuwi pas jek mood mas :D
insya allah mas :)
semangat2 :D
makasih mas echolist ^^
makan maakan...hehhehe
Posting Komentar